Roaster EVOS Legends di Turnamen M1 World Championship

Roaster EVOS Legends di Turnamen M1 World Championship

Mobile Legends: Bang-Bang World Championship atau M World merupakan turnamen kejuaraan esports dunia Mobile Legends: Bang-Bang profesional tahunan untuk para pro player di berbagai negara. M World Championship yang juga turnamen tahunan ini di selenggarakan oleh Moonton yang merupakan perusahaan game yang merilis game Mobile Legends itu sendiri. Turnamen tahunan ini juga telah di selenggarakan sebanyak 4 kali. M World Championship pertama kali di selenggarakan pada tanggal 10 November 2019 di Kuala Lumpur, Malaysia. M World Championship yang pertama di ikuti oleh 16 tim dari berbagai negara seperti Indonesia, Kamboja, Jepang, Laos, Malaysia, Myanmar, Filipina, Rusia, Thailand, Amerika Serikat, Vietnam, dan Brazil. Tim dari Indonesia berhasil mendominasi pada turnamen kejuaran dunia yang pertama kali di adakan ini, EVOS yang juga merupakan tim esports asal Indonesia berhasil keluar sebagai Juara 1 di turnamen M1 World Championship setelah mengkandaskan perlawan sesama tim dari Indonesia yaitu RRQ. Saat itu, EVOS Legends di perkuat oleh pemain-pemain yang cukup terkenal di Indonesia dan memiliki skill serta kemampuan membilup serangan yang baik. Siapa sajakah pemain-pemain EVOS Legends saat berhasil menjuarai turnamen Kejuaran World Championship yang pertama ini? Berikut  Roaster EVOS Legends di Turnamen M1 World Championship.

Roaster EVOS Legends di Turnamen M1 World Championship

Di turnamen M1 World Championship EVOS di perkuata dengan nama-nama seperti:

1. Muhammad Ridwan
Roaster EVOS Legends saat di turnamen Kejuaraan M1 World Championship adalah Muhammad Ridwan. Muhammad Ridwan atau lebih di kenal dengan nama EVOS Wannn adalah pemain yang memperkuat EVOS Legends saat menjuarai M World Championship yang pertama.

2. Eko Julianto
Berikutnya merupakan mantan Top Global Mobile Legends: Bang-Bang season 7 adalah Eko Julianto atau yang lebih di kenal dengan EVOS Oura. Pemain EVOS yang satu ini sudah tidak di ragukan lagi skill dan kemampuan yang ia miliki, dengan keunggulan yang di miliki Oura berhasil mempersembahkan Title juara M1 World Championship.

3. Gustian Hidayat
Gustian Hidayat atau yang lebih di kenal sebagai EVOS Rekt. Pemain ini juga merupakan salah satu pemain yang membawa EVOS Legends menjuarai turnamen kejuaraan M World Championship atau M World. Kemampuan yang ia miliki tidak di ragukan lagi, cara dan strategi bermainnya saat menghadapi lawan sangat baik.

4. Ihsan Besari Kusdana
Roaster berikutnya yang membawa EVOS Legends juara M1 World Championship adalah Ihsan Besari Kusdana. Ihsan Besari Kusdana yang memiliki nickname EVOS Luminaire juga salah satu pemain andalan EVOS Legends di turnamen kejuaraan dunia M1 World Championship.

5. Yurino Putra Angkawijaya
EVOS Donkey juga merupakan roaster EVOS Legends di turnamen M1 World Championship. Yurino Putra Angkawijaya (EVOS Donkey) ini merupakan pemain yang juga membawa EVOS Legends juara M1 World Championship.

Itulah para Roaster yang membawa EVOS Legends juara kejuaraan dunia M1 World Champioship di Kuala Lumpur, Malaysia. Roaster EVOS Legends ini mendapat julukan W.O.R.L.D.